Parkir Paralel, Susah-Susah Gampang
JAKARTA – Parkir paralel mungkin terbilang jarang menjadi pilihan masyarakat Indonesia.Selain beresiko mobil menabrak kendaraan lain karena didorong oleh petugas parkir, tingkat kesulitan parkir paralel pun boleh dikatakan tinggi. Hal ini karena umumnya lokasi parkir paralel lebih sempit.